KIAT UNTUK JADI DESAIN GRAFIS
Proses pemikiran yang diwujudkan dalam sebuah karya visual, itulah desain grafis. Luas sekali ruang lingkup kerja desain grafis, dari pembuatan kaligrafi, cover, iklan, animasi, desain web, modeller 3D dan masih banyak lagi. Kebebasan waktu yang financial membuat seorang desainer dapat menciptakan usahanya sendiri.
Karya seni memilik i nilai seni yang khas. Tergantung tujuan dan strategi. Ada faktor port folio, pengalaman, nama besar dll. Dengan meningkatkan kualitas dan pengalaman akan semakin tinggi daya saing dan daya jual karya seorang desainer.
DESAIN MANUAL
Untuk specialis illustrator, komikus, kartunis, kemampuan menggambar secara manual mutlak harus dikuasai dengan baik. Tentang Desain Manual saya suka menyebutnya dengan Sket.
Keuntungan desain manual :
Keuntungan Desain Komputer :
Karya seni memilik i nilai seni yang khas. Tergantung tujuan dan strategi. Ada faktor port folio, pengalaman, nama besar dll. Dengan meningkatkan kualitas dan pengalaman akan semakin tinggi daya saing dan daya jual karya seorang desainer.
DESAIN MANUAL
Untuk specialis illustrator, komikus, kartunis, kemampuan menggambar secara manual mutlak harus dikuasai dengan baik. Tentang Desain Manual saya suka menyebutnya dengan Sket.
Keuntungan desain manual :
- Sentuhan aslinya yang alami menciptakan kesan manusiawi
- Menumpahkan gagasan lebih cepat lewat goresan
- Ekspresi penuh kebebasan tanpa harus terkekang dengan peralatan. Cukup dengan pencil atau jari atau bahkan kaki dan cukup hanya memakai anggota tubuh saja.
- Hasil karya sangat dipengaruhi oleh kepribadian sang desainer.
- Kerugiannya :
- Biasanya sulit dipublikasikan kecuali bagi yang sudah punya nama besar atau terkenal
- Menyelesaikan pekerjaan desain ini lumayan lama
- Ketelitian yang cermat sangat diperlukan untuk menyelesaikannya apa lagi untuk jenis sket wajah asli.
- Diperlukan bakat. Tanpa bakat akan sangat kesulitan kecuali mungkin dengan latihan extra dan konsisten.
- Harga untuk karya ini relatif mahal. Karna mahal perputaran uang otomatis lambat dapatnya.
Keuntungan Desain Komputer :
- Waktu dapat disingkat karna bantuan hardware dan software, font dan image yang banyak tersedia.
- Harga desain lebih murah, walaupun murah kompetitif. Untuk bisnis perputaran uangnya cepat.
- Gampang banget untuk dipublikasikan.
- Bisa di edit.
- Mudah disimpan.
- Menguntungkan bagi yang tidak punya bakat melukis atau menggambar
- Susah untuk menembus harga tinggi dan dianggap murahan. Sorry saya tidak mengatakan desain Anda yang murahan.
- Ketergantungan sarana dan tidak bisa diganti dengan yang lain. Giliran mati lampu, pekerjaan sudah terbengkalai.
- Gampang di tiru dan dengan mudahnya di duplikasi.
- Ide terhambat karena harus presentasi dengan aplikasi tidak seperti langsung sket ke kanvas.
- Mutlak harus bisa menjalankan hardware dan software.
- Minat, persamaan dari minat itu CINTA. Tahukah Anda ada yang sampai gila karena Cinta. Gimana rasanya hand phone pacar non aktif saat dihubungi (bagi yang pernah pacaran). Cinta seorang Ibu kepada anaknya, sanggup mengorbankan nyawa demi sekaleng susu untuk anaknya. Demikian pula dengan Cinta terhadap Desain Grafis. Desainer akan sanggup untuk bekerja keras mengorbankan waktu dan hartanya demi kepuasan pelanggan TANPA DIBAYAR. RUGI DONG....! Memang rugi, tapi liat disisi lain Anda bertambah ilmu. Karna tanpa sadar giat berlatih. Tambah pengalaman dan portfolio yang bisa diperlihatkan orang lain sebagai bukti Track Record Anda yang menanjak.
- Ikhlas, erat hubungannya dengan hati. Hati yang ikhlas seberat apapun pekerjaan akan jadi ringan. Contoh hubungan ibu dengan anaknya diatas. Karena kita bekerja dengan senang hati tidak ada paksaan.
- Kerja Keras, tidak ada kebahagiaan di dunia ini di dapat tanpa kerja keras. Landasi dengan cinta dan ikhlas.
- Pengalaman Guru Terbaik, jika Anda banyak menerima Kritik dan Cemoohan sebentar lagi Anda akan mendapatkan pujian dan penghargaan.
- Jujur, jangan MENIRU atau MENJIPLAK atau MENYADUR karena itu akan menghilangkan image atau ciri dari karya kita sendiri. Juga jangan menjual atau propaganda janji palsu. Tapi menurut saya menjiplak itu tidak apa-apa sebatas tidak bermasalah dengan hak cipta dan tidak dikomersilkan dan juga bermanfaat untuk orang lain. Orisinalitas merupaka motivasi bagi desainer agar dirinya lebih actual. Dari kenyataan karyanya sering ada kesamaan dengan hasil karya orang lain sadar atau tidak sadar.
- Gabungakan Keduanya, dengan menggabungkan unsur desain komputer dan desain manual maka akan tercipta kekuatan ganda dengan melihat kekuatan dari sisi mana kekuatan itu akan muncul. Pertemanan kebersamaan itu baik. Persatuan itu simbul kekuatan.
- Jangan Pilih-pilh Job, jangan sombong kalau sudah diatas. Tidak ada orang besar tanpa orang kecil. Tidak ada job besar tanpa kita kumpulkan yang kecil-kecil.
0 komentar:
Posting Komentar