Usaha Sukses Dengan Modal Kecil
Untuk mewujudkan usaha sukses maka perlu mempersiapkan kecakapan manajemen, teknik pengolahan serta sumberdaya yang dibutuhkan. Tapi bagaimana cara membangun usaha sukses jika anda memliki modal kecil yang terbatas? Bagi anda yang ingin tahu cara membuat usaha sukses dengan modal kecil dapat dilihat didalam artikel kali ini.
Usaha sukses merupakan impian banyak orang, dimana usaha tersebut berjalan dengan mulus tanpa hambatan yang berarti dan dapat mengalirkan keuntungan yang berlipat kedalam saku anda. Yang sulit adalah ketika sumber daya terutama modal anda sangat terbatas. Untuk mengatasinya ada beberapa tips yang bisa anda terapkan :
Pilih yang termudah
Pilihlah model usaha yang paling mudah untuk anda jalankan, hal ini akan membuat efektif perguliran modal yang minim. Karena secara proses anda tidak mengalami gangguan, semua proses sudah anda ketahui dan bisa ditangani secara mudah. Misalnya saja anda adalah orang yang ahli dalam bidang komputer, maka usaha yang cocok untuk anda jalankan adalah bisnis yang berhubungan dengan komputer misalnya warnet, game online, printing digital, jasa edit foto dan sebagainya.
Pilih yang terdekat
Mulailah usaha dengan yang terdekat disekitar anda, jika anda jeli mengamatinya maka akan terlihat begitu banyak peluang yang ada disekitar anda. Usaha sukses yang dikerjakan dijarak yang dekat akan menghemat waktu dan biaya. Sehingga modal kecil yang anda milki dapat digunakan dengan lebih efektif.
Pilih yang tercepat
Jangan memilih usaha yang memilki waktu balik modal yang lama. Karena modal kecil anda akan terkuras diawal periode bahkan bertahun-tahun kedepan tanpa adanya uang masuk. Bisnis dengan tipe seperti ini misalnya menanam pohon jati, ternak sapi, jual beli batu-bara dan sebagainya. Jika anda memiliki modal yang besar dan cukup untuk bertahan pada periode penantian maka bisnis tersebut cocok untuk anda jalankan. Tetapi apabila modal yang anda sediakan terbatas maka lebih baik anda mencari usaha yang perputaran uangnya lebih cepat misalnya bisnis makanan dikampus, laundry kiloan, cuci steam motor, cetak sablon dan sebagainya.
Usaha sukses merupakan impian banyak orang, dimana usaha tersebut berjalan dengan mulus tanpa hambatan yang berarti dan dapat mengalirkan keuntungan yang berlipat kedalam saku anda. Yang sulit adalah ketika sumber daya terutama modal anda sangat terbatas. Untuk mengatasinya ada beberapa tips yang bisa anda terapkan :
Pilih yang termudah
Pilihlah model usaha yang paling mudah untuk anda jalankan, hal ini akan membuat efektif perguliran modal yang minim. Karena secara proses anda tidak mengalami gangguan, semua proses sudah anda ketahui dan bisa ditangani secara mudah. Misalnya saja anda adalah orang yang ahli dalam bidang komputer, maka usaha yang cocok untuk anda jalankan adalah bisnis yang berhubungan dengan komputer misalnya warnet, game online, printing digital, jasa edit foto dan sebagainya.
Pilih yang terdekat
Mulailah usaha dengan yang terdekat disekitar anda, jika anda jeli mengamatinya maka akan terlihat begitu banyak peluang yang ada disekitar anda. Usaha sukses yang dikerjakan dijarak yang dekat akan menghemat waktu dan biaya. Sehingga modal kecil yang anda milki dapat digunakan dengan lebih efektif.
Pilih yang tercepat
Jangan memilih usaha yang memilki waktu balik modal yang lama. Karena modal kecil anda akan terkuras diawal periode bahkan bertahun-tahun kedepan tanpa adanya uang masuk. Bisnis dengan tipe seperti ini misalnya menanam pohon jati, ternak sapi, jual beli batu-bara dan sebagainya. Jika anda memiliki modal yang besar dan cukup untuk bertahan pada periode penantian maka bisnis tersebut cocok untuk anda jalankan. Tetapi apabila modal yang anda sediakan terbatas maka lebih baik anda mencari usaha yang perputaran uangnya lebih cepat misalnya bisnis makanan dikampus, laundry kiloan, cuci steam motor, cetak sablon dan sebagainya.
0 komentar:
Posting Komentar